Terraform Best Practices
Terraform consultingTwitter @antonbabenkoTerraform Weekly
Bahasa Indonesia (Indonesian)
Bahasa Indonesia (Indonesian)
  • Selamat Datang
  • Konsep Dasar
  • Struktur Kode
  • Contoh-Contoh Struktur Kode
    • Terragrunt
    • Terraform
      • Penggunaan Terraform Untuk Infrastruktur Skala Kecil
      • Penggunaan Terraform Untuk Infrastruktur Skala Sedang
      • Penggunaan Terraform Untuk Infrastruktur Skala Besar
  • Kaidah Penamaan
  • Penataan Kode
  • Tanja Umum
  • Referensi
  • Menulis Konfigurasi Terraform
  • Lokakarya
Powered by GitBook
On this page
Export as PDF
  1. Contoh-Contoh Struktur Kode
  2. Terraform

Penggunaan Terraform Untuk Infrastruktur Skala Kecil

PreviousTerraformNextPenggunaan Terraform Untuk Infrastruktur Skala Sedang

Last updated 3 years ago

Sumber:

Contoh ini mengandung kode sebagai ilustrasi dari struktur konfigurasi Terraform untuk infrastruktur berukuran kecil dimana tidak ada dependensi eksternal di dalamnya.

  • Sangat cocok untuk permulaan dan direstruktur seiring waktu

  • Sangat cocok untuk modul sumber daya kecil

  • Bagus untuk modul infrastruktur kecil dan linier (Contoh )

  • Bagus untuk sumber daya ukuran kecil (lebih sedikit jumlahnya dari 20-30)

Berkas keadaan tunggal untuk semua sumber daya dapat memperlambat proses bekerja dengan Terraform bila jumlah dari sumber daya terus meningkat (Pertimbangkan untuk menggunakan argumen-target untuk membatasi jumlah sumber daya)

https://github.com/antonbabenko/terraform-best-practices/tree/master/examples/small-terraform
terraform-aws-atlantis